Kabar Duka, Empat Kiai Meninggal Dunia Dalam Sehari

  • Share

Putri Mustofa Bisri alias Gus Mus, Ienas Tsuroiya membagikan cuitan duka melalui akun twitter pribadinya pada Kamis (3/12/2020) malam.

Dia menyebut, bahwa ada empat ulama (kiai) meninggal dalam waktu yang hampir bersamaan hingga Kamis (3/12/2020) malam itu.

“Malam ini empat kiai wafat dalan waktu yang hampir bersamaan,” cuitnya.

Adapun keempat kiai itu adalah:

1. KH Qohwatul Adib Munawar, Ponpes Langitan

2. Habib Thohir Abdulloh Alkaff, Tegal

3. KH. Faiq Robayan, Jepara

4. Habib Umar bin Aqil bin Yahya, Gresik

  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *