Ajaib! Bocah Ini Terus Lantunkan Ayat-ayat Al Quran Meski Tak Sadarkan Diri Akibat Sakit

  • Share

Seorang bocah lelaki tak berhenti melantunkan ayat-ayat suci Al Quran meski dalam kondisi sakit.

Wajah dan sekujurnya dipasangi alat-alat medis. Sedang bocah tersebut hanya tampak terbaring tak berdaya.

Belum diketahui identitas lengkap bocah ini. Namun videonya menyebar usai diunggah ke media sosial oleh akun Facebook Neng Ayu Yasmeen, Senin (21/9/2020).

Menurut informasi, bocah itu sedang dirawat di rumah sakit akibat menderita penyakit.

  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *