Istri Rizki D’Academy Disebut Gengsi Undang Ibu Kandung ke Akad Nikah

  • Share

Menurut Ipah, sikap Nadya itu justru berbanding terbalik kepada ibu angkatnya.

“Jangan bangga dulu lihat di belakang ibumu selalu menangis mohon sama yang kuasa bukakan mata hati Nadya GK menyembah di kaki ibu angkat surga ada di Ipah Saripah,” ujarnya.

Dalam unggahan tersebut Ipah juga mencantumkan foto Nadya Mustika yang disebut bersama kakak-kakaknya.

Sebelumnya kehebohan ini terjadi, Nadya sempat dicibir haters. Perempuan yang memiliki paras Timur Tengah ini diisukan sebagai anak hasil di luar nikah.

Spekulasi tersebut mencuat setelah beredar video akad nikah Nadya dengan Rizky. Ketika menikah, Rizky menyebut nama Nadya dengan memakai bin dari dari ibunya.

Hingga artikel ini disusun, belum ada tanggapan, baik itu dari Nadya maupun Rizky.

Sumber: suara.com

  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *