Menurut keterangan warga, ia mengatakan, pasangan suami istri itu pergi mencari ikan menggunakan pukat pada Senin (2/8). Namun belum juga kembali ke rumah saat malam tiba.
Warga bersama aparat Kepolisian Sektor Batang Lupar dan Komando Rayon Militer Batang Lupar kemudian mencari kedua nelayan dari Desa Lubuk Pengail tersebut. Setelah jasad mereka ditemukan, petugas membawanya ke rumah duka untuk disemayamkan dan kemudian dimakamkan.
Artikel asli : republika.co.id