Suami Mengamuk di RS, Tak Terima Jenazah Istri Dimandikan 4 Pegawai Pria dan Jasadnya Difoto

  • Share

Kuasa Hukum Fauzi Munthe, Muslim Akbar juga meminta agar seluruh foto jenazah istri kliennya dihapus dan tidak disebarluaskan.

Dalam temu pers di kantor MUI, Jalan Kartini, Kelurahan Banjar, Kecamatan Siantar Barat, Kota Pematangsiantar, kuasa hukum meminta pihak RSUD Djasamen Saragih agar memberikan dokumen administrasi yang belum diserahkan sebelumnya kepada keluarga.

Muslim mengatakan, bahwa kasus ini akan dipelajari dan dilaporkan. Tak hanya itu, pihaknya juga meminta agar satu dari pegawai RSUD Djasamen Saraghih bermana Desi Agus dilakukan pencabutan izin bilal mayit.

Dedi sendiri diketahui menjadi satu diantara pegawai RSUD Djasamen Saragih yang memandikan almarhum istri dari Fauzi.

Artikel asli : youtube.com

  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *