Kaya Atau Miskin Ditentukan di Usia 7, 28, 35, 42, 49, 56, 63 dan 70 Tahun, Simak Penjelasan Mbah Moen

  • Share

Ulama kharismatik KH Maimoen Zoebair atau Mbah Moen semasa hidup pernah menjelaskan tentang hidup seseorang apakah akan kaya atau miskin yang ditentukan pada usia berikut.

Menurut Mbah Moen, jika di usia ini kehidupan seseorang terlihat masih dalam miskin maka mungkin itu sudah takdir Allah SWT hidupnya memang miskin.

Disamping itu, jika di usia ini sesorang memiliki hidup yang berkecukupan bahkan kaya, maka itu bisa jadi sudah takdir Allah SWT untuk menjadi kaya.

Tentu kita selalu bertanya-tanga, di usia berapa nasib seseorang bisa dintukan untuk jadi kaya atau miskin?

Seperti yang dilansir PortalSulut.com melalui kanal YouTube Ziip Production, Mbah Moen memberikan perhitungan usia seseorang yang nantinya bisa hidup kaya atau miskin.

“Setiap 7 tahun pasti berubah. 7 tahun berpisah, setelah 7 tahun harus sekolah. Setelah 7 tahun harus sekolah lanjutan. 7 tahun lagi harus sekolah yang lebih tinggi. 7×4=28,” kata Mbah Moen.

Dalam ceramahnya tersebut, Mbah Moen Mengatakan bahwa setelahjika usia seseorang sudah mencapai anggka 28 seharusnya sudah menikah

“Kalau umur 28 belum nikah, namanya terlalu tua,” ujar Mbah Moen.

Ia melanjutkan bahwa selain soal usia yang sudah waktunya menikah, usia 28 tahun dikalikan 7 lagi maka masuk di usia bekerja, yakni 35 tahun.

“Setelah usia seseorang dusah 28 tahun maka jika ditambah 7 tahun lagi, jadi sudah 35 tahun. diusia itu dia harus punya pekerjaan,” sambung Mbah Moen.

Sementara kalau di usia tersebut seseorang belum ada pekerjaan, maka menurut Mbah Moen orang tersebut memang tidak begitu bisa bekerja.

Lanjut daripada itu, Mbah Moen menyebutkan usia yang dimana seseorang dapat ditentukan akan mengalami hidup miskin atau kaya.

  • Share

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *